Kita sering mendengar pepatah "biar lambat asal selamat". Pepatah tersebut seakan mengingatkan kita untuk berbuat sesuatu pekerjaan atau aktifitas dengan hati-hati. Kalimat "biar lambat" bisa ditafsirkan sebagai ketelitian, tidak asal jadi, do it step by step. Sedangkan kalimat "asal selamat" bisa ditafsirkan bahwa hasil dari pekerjaan kita harus sesuai dengan apa yang diharapkan.
Kesimpulannya adalah apabila kita melakukan sesuatu hal pekerjaan atau apa pun tidak boleh dilakukan terburu-buru, harus dengan kesabaran. Namun seberapa besar kah kesabaran kita? Hanya diri kita yang tahu.
Abah Roro