Membeli cucak hijau yg sudah jadi biasanya sudah bisa makan voer, kita
tinggal merawatnya, harganya pun lumayan. Tapi kalo kita beli yg belum
jadi alias tangkapan hutan biasanya harganya lebih murah tetapi kadang
belum bisa makan voer. Nah sebab itulah penulis membuat postingan ini karena
pangalaman memelihara cucak hijau.
Sebenarnya banyak cara untuk membuat cucak hijau kita makan voer, bisa browsing di google, semua udah ane coba gan, simak hasilnya gan :
Sebenarnya banyak cara untuk membuat cucak hijau kita makan voer, bisa browsing di google, semua udah ane coba gan, simak hasilnya gan :
1. Menempel Voer ke Buah Pisang
Menempel/menusukkan voer ke buah pisang tunjuanya yaitu apabila burung makan pisang berharap voernya bisa termakan juga. Terus tiap hari seperti itu hingga burung terbiasa makan voer tidak perduli kita capek penempel satu persatu voer ke dalam pisang.
> Hasilnya : Burung tetap makan pisang sedangkan voer yang ditusukan ke dalam buah pisang dibuangnya. Kalau beruntung selama 1 bulan sudah bisa makan voer
2. Memberi Kroto dengan Voer Halus
Kroto dicampurkan dengan voer yang sudah dihaluskan di dalam cepuk pakan tujuannya ketika makan kroto diharapkan voer bisa termakan kemudian tiap hari takaran kroto dikurangi sedangkan voer ditambah.
> Hasilnya : Burung mematuk-matuk kroto tetapi dia membuang voernya dengan cara menyiprat-nyipratkannya. Dan yang lebih parah lagi kalau burung tidak mau menyentuh sama sekali tempat pakan. Kalau beruntung selama 1 bulan sudah bisa makan voer
3. Cara Sederhana
Masukan buah pisang (yg sudah dikupas tentunya) kedalam cepuk pakan harian kemudian taburkan voer 1/2 sdm kemudian diaduk, seterusnya volume voer ditambah dan pisang dikurangi.
> Hasilnya : dalam 3 hari cucak hijau sudah full makan voer, pisang dan buah2an lain hanya extrafood saja.
Itu aja tips berdasarkan pengalaman penulis. Silahkan dicoba khususnya penggemar burung cucak hijau.
Menempel/menusukkan voer ke buah pisang tunjuanya yaitu apabila burung makan pisang berharap voernya bisa termakan juga. Terus tiap hari seperti itu hingga burung terbiasa makan voer tidak perduli kita capek penempel satu persatu voer ke dalam pisang.
> Hasilnya : Burung tetap makan pisang sedangkan voer yang ditusukan ke dalam buah pisang dibuangnya. Kalau beruntung selama 1 bulan sudah bisa makan voer
2. Memberi Kroto dengan Voer Halus
Kroto dicampurkan dengan voer yang sudah dihaluskan di dalam cepuk pakan tujuannya ketika makan kroto diharapkan voer bisa termakan kemudian tiap hari takaran kroto dikurangi sedangkan voer ditambah.
> Hasilnya : Burung mematuk-matuk kroto tetapi dia membuang voernya dengan cara menyiprat-nyipratkannya. Dan yang lebih parah lagi kalau burung tidak mau menyentuh sama sekali tempat pakan. Kalau beruntung selama 1 bulan sudah bisa makan voer
3. Cara Sederhana
Masukan buah pisang (yg sudah dikupas tentunya) kedalam cepuk pakan harian kemudian taburkan voer 1/2 sdm kemudian diaduk, seterusnya volume voer ditambah dan pisang dikurangi.
> Hasilnya : dalam 3 hari cucak hijau sudah full makan voer, pisang dan buah2an lain hanya extrafood saja.
Itu aja tips berdasarkan pengalaman penulis. Silahkan dicoba khususnya penggemar burung cucak hijau.
Namun demikian banyak timbul reaksi dari para pecinta cucak ijo tentang pemberian pakan voer pada cucak ijo, kebanyakan orang memhasumsi bahwa cucak ijo apabila diberi pakan voer akan mempengaruhi kualitas dan volume suaranya. Oleh sebab itu cucak ijo pantang diajari atau diberi pakan voer. Apakah hal itu benar atau tidak? Ada yang percaya ada juga yang tidak.
Namun demikian selama saya membaca artikle baik itu blog atau lainnya mengenai pakan cucak ijo tidak ada pembahasan yang benar-benar mengasumsikan bahwa cucak ijo pantang ngevoer. Kesimpulannya adalah: ada cucak ijo tanpa diberi voer juara, yang diberi voer tidak juara. Sebaliknya ada cucak ijo ngevor juara, yang tidak diberi voer tidak juara.
Namun demikian semua tergantung dari cara perawatan kita, ngevoer atau tidak ngevoer tergantung dari pemahaman kita terhadap cucak ijo kesayangan kita.
Berikut dibawah ini video salah satu cara pembuatan pakan untuk mengajari cucak ijo ngevoer
Berikut dibawah ini video salah satu cara pembuatan pakan untuk mengajari cucak ijo ngevoer
Sayang ane ga suka burung
ReplyDeleteno burunglu saja diurusin broo biar ngacor ha haaa
Deletega suka kok ya sempet2nya baca
DeleteTerimakasih akan sy coba 3 Car itu. Tp cara ke-1 dan Ke-3 Sudah sy coba masing2 sekali. Tp blum melihat kotorannya seperti burung2 pemakan voer. SALAM KICAU MANIA.
ReplyDeleteSudah aku coba cara ketiga om, semiga bisa lebih cepat dari dugaan, karna tak ada yg tercecer u/ voernyA
ReplyDeleteSemoga berhasil om, bisa sharing di sini kalo punya cara yang lebih baik lagi
Deletesaran saja buat yang sudah makan voer jangan terlalu sering dikasih buah, misal pisang dipotong jd 3 bagian, jadi ketika pisang habis si ijo akan makan voer lagi, soalnya pernah pengalaman ijo saya sudah voer total karena kerja keluar saya kasih buah pisang utuh, alhasil ijo saya gk mau makan voer,
ReplyDeletedengan cara ketiga udah 3 cucak ijo ane voer. maklum penghobi rumahan aja
ReplyDeleteom voer nya kasar / yg agak halus ?
ReplyDeleteminta saranya dong...
ReplyDeleteTeknik ngevoer-in cucak ijo untuk tahap ternak apakah memungkinkan?
terimakasih
Menempelkan voer lembut pada pisang memang menjadi cara umum yang digunakan tetapi ada beberapa cara lagi yang saya rasa paling cepat untuk membuat burung cepat makan voer.
ReplyDelete5 Cara cepat membuat cucak ijo mau makan voer
Ci saya sudah 1 bulan blum bisa makan voer saya sudah coba semua cara tetapi tidak ada hasil nya om, tolong saran nya om.
ReplyDeleteMakasih sebelumnya om
Sudah aku coba semuanya hasilnya nol ...mohon solusinya ... terimakasih..
ReplyDeletemasih proses cara ketiga. sepertinya berhasil sebentar kg dilihat dr kotoran ya sudah berupa voer
ReplyDeleteCi saya belum bisa nge vor.tapi saya enjoy aja. Kebun pisang d blakang rumah luas ..wkw
ReplyDeleteVoer campur pisang...bisa bro hari g digantinya...
ReplyDelete